Postingan

Keunikan Tanaman Kaktus!

Gambar
  Tujuan Observasi  Untuk lebih memahami dan mengetahui tentang tanaman Kaktus. Definsi   Kaktus merupakan jenis tanaman berduri yang memiliki jenis tanaman yang mampu hidup di kondisi lingkungan panas, kering, dan kurang air contohnya seperti di gurun atau padang rumput. Ciri-Ciri Kaktus yang saya temui memiliki : - Dedaunan di sekitarnya  - 3 kaktus yang ada di dalam pot yang memiliki ukuran yang berbeda 2 memiliki ukuran yang sama dan 1 memiliki ukuran yang lebih kecil - Salah satu tanaman memiliki bentuk yang tidak sempurna karena sedikit terpotong sehingga terlihat berongga Cara Berkembang Biak reproduksi seksual dengan menghasilkan biji dari bunga yang diserbuki serangga atau angin, dan reproduksi aseksual melalui stek (bagian tubuh yang dipotong) atau tunas. Cara Bertahan Hidup kaktus dapat mengembangkan kemampuan khusus yang memungkinkan mereka menghemat air yang mereka dapatkan dan membuatnya bertahan lama untuk bertahan hidup. Manfaat - Dapat di jadikan tan...